-->

Bunyi Dwi Dharma Dan Dasa Dharma Pramuka

Scouter eNHa Blog: Bunyi Dwi Dharma Dan Dasa Dharma Pramuka - Sudah dipaparkan dan dijelaskan bahwa dharma di kepramukaan Indonesia terbagi menjadi dua, yaitu Dwi Dharma dan Dasa Dharma.

Dwi Dharma  :
  1. Siaga berbakti kepada ayah bundanya.
  2. Siaga berani dan tidak putus asa.
Dasa Dharma :

Dasadharma, Pramuka itu:
  1. Taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  2. Cinta alam dan kasih sayang sesama manusia.
  3. Patriot yang sopan dan kesatria.
  4. Patuh dan suka bermusyawarah.
  5. Rela menolong dan tabah.
  6. Rajin, terampil, dan gembira.
  7. Hemat, cermat, dan bersahaja.
  8. Disiplin, berani, dan setia.
  9. Bertanggungjawab dan dapat dipercaya.
  10. Suci dalam pikiran, perkataan dan perbuatan.
Semoga dengan adanya posting tentang Bunyi Dwi Dharma dan Dasa Dharma ini, pramuka-pramudi dapat menghafal dan melaksanakannya dikehidupan sehari-hari.

Related Posts: Bunyi Dwi Dharma Dan Dasa Dharma Pramuka